Masada, Benteng Terkenal dan Bersejarah di Israel
Masada adalah sebuah benteng yang luas di tepi barat Laut Mati. Benteng ini adalah milik Romawi yang ditaklukkan oleh kaum Zelot. Kaum Zelot membunuh siapa saja yang ada di dalam...
Penampakan Bunda Maria di Lourdes
Kota Lourdes adalah sebuah tempat suci yang terletak di pegunungan Pyrenees, Perancis, tempat berziarah umat Katolik dari seluruh penjuru dunia. Setiap tahunnya, lima hingga enam juta orang dari berbagai bangsa...
Unesco menetapkan Kota Hebron sebagai Warisan Dunia
Unesco telah menunjuk Kota Hebron dan Makam para Leluhur di Tepi Barat yang dianggap sebagai situs Warisan Dunia Palestina meskipun ada demonstrasi dari pihak Israel. Sebuah resolusi yang disahkan oleh sebuah...
Ditemukan Gulungan Laut Mati ke-12
Para ahli arkeologi baru-baru ini menemukan sebuah gua yang pernah menyimpan gulungan Laut Mati pada sebuah tebing di gurun Yudea. Temuan tersebut merupakan yang pertama kalinya dalam 60 tahun terakhir. Pihak...
Sharm El Sheikh, Surga Pantai di Mesir yang Menawan
Sharm El Sheikh terkadang disebut juga "Kota Damai", mengacu pada sejumlah besar konferensi perdamaian internasional yang telah diadakan di sana. Kota ini dikenal sebagai Şarm-üş Şeyh selama pemerintahan Ottoman, dan...
Rosh HaNikra: Salah satu keajaiban Israel di bagian utara
Jika kamu mengejar sebuah pengalaman yang tak terlupakan selama kamu tour ke Israel, kamu harus mengunjungi Rosh Hanikra. Susunan geologi di tempat ini adalah salah satu tempat wisata paling unik...
Ketahuilah Sistem Tax Refund di Negara Israel
Turis dapat memenuhi syarat untuk VAT Refund di Israel. VAT singkatan dari “Value Added Tax”, dapat juga disebut dengan istilah Tax Refund atau Bahasa Indonesianya adalah Pengembalian PPN. Tax Refund...
Terowongan Hizkia Saksi Kebenaran Alkitab
Alkitab mencatat bahwa sebelum invasi Asyur terhadap Yehuda pada tahun 701 SM, Raja Hizkia membangun sebuah terowongan di bawah kota Daud untuk membawa air dari Mata Air Gihon ke sisi...
12 Fakta Sejarah Menarik Negara Israel
Israel adalah sebuah negara di Timur Tengah yang dikelilingi Laut Tengah, Lebanon, Suriah, Yordania, Mesir dan gurun pasir Sinai. Selain itu dikelilingi pula dua daerah Otoritas Nasional Palestina: Jalur Gaza...